*M U S Y A W A R A H*
Rabu, 23 Februari 2022
Tambah Komentar
Musyawarah adalah kegiatan berdiskusi untuk memutuskan suatu perkara dan mendapat kesepakatan bersama (mufakat) yang paling baik untuk kepentingan bersama.
Musyawarah dilaksanakan dengan cara semua orang memiliki hak dan kebebasan untuk menyampaikan pendapatnya selama pendapat tersebut masuk akal, memiliki alasan yang jelas, tidak bermaksud menyinggung, penuh kerendahan hati, toleransi, tenggang rasa, dan bertujuan untuk kebaikan bersama.
*Musyawarah* mufakat memiliki beberapa manfaat langsung sebagai berikut:
1. Musyawarah merupakan cara yang tepat untuk mengatasi silang pendapat.
2. Musyawarah berperluang mengurangi penggunaan kekerasan dalam memperjuangkan kepentingan.
Belum ada Komentar untuk "*M U S Y A W A R A H*"
Posting Komentar